- Kelemahan Anda hanyalah sementara, karena Anda sedang memperkuatnya; tetapi bila Anda jadikan alasan bagi kurang baiknya hasil, kelemahan itu menjadi permanen.
- Anda hanya dekat dengan mereka yang Anda sukai. Dan Anda menghindari orang yag tidak Anda sukai, padahal dari dialah Anda akan mengenal sudut pandang yang baru.
- Jika Anda sedang benar, dan bila Anda sedang salah, jangan terlalu takut. Keseimbangan sikap adalah penentu ketepatan perjalanan naik Anda.
- Jangan pernah merobohkan pagar tanpa mengetahui mengapa didirikan. Jangan mengabaikan tuntunan kebaikan tanpa mengetahui keburukan yang kemudian Anda dapat.
- Dia yang menolak memperbarui cara-cara kerjanya yang tidak lagi menghasilkan, berlaku seperti orang yang terus memeras jerami untuk mendapatkan santan.
- Bila Anda belum menemukan pekerjaan yang sesuai dengan bakat Anda, bakatilah apapun pekerjaan Anda Sekarang. Anda akan tampil secemerlang yang berbakat.
- Apakah Anda sedang menunggu pekerjaan yang lebih baik, sebelum anda bekerja sungguh-sungguh? Apakah pekerjaan baik pantas bagi dia yang tidak sungguh-sungguh?
- Jika kita hanya mengerjakan yang sudah kita ketahui, kapankah kita akan mendapatkan pengetahuan baru? Melakukan yang belum kita ketahui adalah pintu menuju pengetahuan.
- Jangan hanya menghindari yang tidak mungkin. Dengan mencoba sesuatu yang tidak mungkin, Anda akan bisa mencapai yang terbaik dari yang mungkin Anda capai.
- Bukan pertumbuhan yang lambat yang harus Anda takuti. Anda harus lebih takut untuk tidak tumbuh sama sekali. maka tumbuhkanlah diri Anda dengan kecepatan apapun.
- Anda tidak harus ahli untuk mulai melakukan sesuatu, karena Anda membangun keahlian itu dari melakukannya. Jadi lakukanlah!
- Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan.
- Kasih sayang adalah pembangun kasih sayang. Janganlah menuntut perhatian dan kasih sayang dari pasangan Anda, bila Anda tidak memulai yang Anda tuntut.
- Anda bisa memberi tanpa mengasihi. Tetapi Anda tidak mungkin mengasihi tanpa memberi.
- Mengerjakan yang lebih banyak daripada yang Anda terima, sebagai bayaran, akan membuat anda dibayar lebih banyak untuk yang Anda kerjakan.
- Perubahan tidak menjamin tercapainya perbaikan, tetapi tidak ada perbaikan yang bisa dicapai tanpa perubahan. Maka bersikaplah ramah kepada perubahan.
- Kepedihan di masa lalu itu terjadi satu kali. Jangna mengulanginya dalam pikiran dan perasaan, karena kepedihan itu akan mengganda dan melemahkan Anda.
- Kita harus pandai bersyukur dan ikhlas menerima pemberian dan tidak mengeluh setelah menerima. Tetapi pastikanlah Anda berdiri di mana pemberian itu besar.
- Orang berkualitas yang dibayar rendah, bagai emas yang diperlakukan seperti kuningan, karena penampilannya buruk. Maka hati-hatilah dengan penampilan Anda.
- Anda tidak akan bisa menghindari keharusan untuk meniru. Maka menirulah, tetapi pastikan bahwa Anda sulit ditiru. Dengannya, Anda menjadi original.
- Semakin banyak yang Anda inginkan, akan semakin banyak yang hanya tinggal jadi keinginan. Fokus pada satu keinginan memungkinkan pencapaian banyak keinginan.
- Kekuatan terbesar yang mengalahkan stres adalah kemampuan memilih pikiran yang tepat. Anda menjadi lebih damai bila yang Anda pikirkan adalah jalan keluar masalah.
- Hanya orang takut yang bisa berani, karena keberanian adalah melakukan sesuatu yang ditakutinya. Maka, bila merasa takut, Anda punya kesempatan untuk bersikap berani.
Minggu, 18 September 2011
23 kata motivasi :)
1. SEJARAH PENDEK JAVA
Apakah Java itu?
3. Sejarah Perkembangan java
Java kata beberapa pendapat berasal dari nama kota yang ada di Indonesia, dan ada juga beberapa pendapat yang menyatakan lain atau berbeda. Disini sejarah singkat awal mula nama Java. Silahken baca bagi yang berminat..2. Sejarah Singkat Java - Benpinter.net
Bahasa pemrograman Java pertama lahir dari The Green Project, yang berjalan selama 18 bulan, dari awal tahun 1991 hingga musim panas 1992. Proyek tersebut belum menggunakan versi yang dinamakan Oak. Proyek ini dimotori oleh Patrick Naughton, Mike Sheridan, James Gosling dan Bill Joy, beserta sembilan pemrogram lainnya dari Sun Microsystems. Salah satu hasil proyek ini adalah maskot Duke yang dibuat oleh Joe Palrang. Pertemuan proyek berlangsung di sebuah gedung perkantoran Sand Hill Road di Menlo Park.
Sekitar musim panas 1992 proyek ini ditutup dengan menghasilkan sebuah program Java Oak pertama, yang ditujukan sebagai pengendali sebuah peralatan dengan teknologi layar sentuh (touch screen), seperti pada PDA sekarang ini. Teknologi baru ini dinamai “*7รข?³ (Star Seven). Setelah era Star Seven selesai, sebuah anak perusahaan TV kabel tertarik ditambah beberapa orang dari proyek The Green Project. Mereka memusatkan kegiatannya pada sebuah ruangan kantor di 100 Hamilton Avenue, Palo Alto. Perusahaan baru ini bertambah maju: jumlah karyawan meningkat dalam waktu singkat dari 13 menjadi 70 orang. Pada rentang waktu ini juga ditetapkan pemakaian Internet sebagai medium yang menjembatani kerja dan ide di antara mereka.
Pada awal tahun 1990-an, Internet masih merupakan rintisan, yang dipakai hanya di kalangan akademisi dan militer. Mereka menjadikan perambah (browser) Mosaic sebagai landasan awal untuk membuat perambah Java pertama yang dinamai Web Runner, terinsipirasi dari film 1980-an, Blade Runner. Pada perkembangan rilis pertama, Web Runner berganti nama menjadi Hot Java. Pada sekitar bulan Maret 1995, untuk pertama kali kode sumber Java versi 1.0a2 dibuka. Kesuksesan mereka diikuti dengan untuk pemberitaan pertama kali pada surat kabar San Jose Mercury News pada tanggal 23 Mei 1995. Sayang terjadi perpecahan di antara mereka suatu hari pada pukul 04.00 di sebuah ruangan hotel Sheraton Palace. Tiga dari pimpinan utama proyek, Eric Schmidt dan George Paolini dari Sun Microsystems bersama Marc Andreessen, membentuk Netscape.
Nama Oak, diambil dari pohon oak yang tumbuh di depan jendela ruangan kerja “bapak java”, James Gosling. Nama Oak ini tidak dipakai untuk versi release Java karena sebuah perangkat lunak sudah terdaftar dengan merek dagang tersebut, sehingga diambil nama penggantinya menjadi “Java”. Nama ini diambil dari kopi murni yang digiling langsung dari biji (kopi tubruk) kesukaan Gosling.
Ternyata jauh berbeda dari pendapat kita..
Apakah Java itu?
“Java adalah suatu teknologi di dunia software komputer. Selain merupakan suatu bahasa pemrograman, Java juga merupakan suatu platform.”
Penulis secara ringkas telah menjawab pertanyaan tersebut dalam kalimat tersebut, dan berikut ini penulis akan menjelaskan lebih lanjut:
“Java merupakan teknologi di mana teknologi tersebut mencakup Java sebagai bahasa pemrograman yang memiliki sintaks dan aturan pemrograman tersendiri, juga mencakup Java sebagai platform yaitu di mana teknologi ini memiliki virtual machine dan library yang diperlukan untuk menulis dan menjalankan program yang ditulis dengan bahasa pemrograman java”.
Asal Muasal Java
Java diciptakan oleh suatu tim yang dipimpin oleh Patrick Naughton dan James Gosling dalam suatu proyek dari Sun Microsystem yang memiliki kode Green dengan tujuan untuk menghasilkan bahasa komputer sederhana yang dapat dijalankan di peralatan sederhana dengan tidak terikat pada arsitektur tertentu.
Mula-mula James Gosling menyebut bahasa pemrograman yang dihasilkan dengan OAK tetapi karena OAK sendiri merupakan nama dari bahasa pemrograman komputer yang sudah ada maka kemudian Sun mengubahnya menjadi Java.
Akhirnya setelah melalui beberapa transformasi dan proses, Sun akhirnya meluncurkan browser dari Java yang disebut Hot Java yang mampu menjalankan applet. Setelah itu teknologi Java diadopsi oleh Netscape yang memungkinkan program Java dijalankan di browser Netscape sejak January 1996 yang kemudian diikuti oleh Internet Explorer. Karena keunikan dan kelebihannya, teknologi Java mulai menarik banyak vendor terkemuka seperti IBM, Symantec, Inprise, dll.
Akhirnya Sun merilis versi awal Java secara resmi pada awal 1996 yang kemudian terus berkembang hingga muncul JDK 1.1 kemudian JDK 1.2 yang menghasilkan banyak peningkatan dan perbaikan sehingga mulai versi ini Java disebut Java2. Perubahan yang utama adalah adanya Swing yang merupakan teknologi GUI (Graphical User Interface) yang mampu menghasilkan aplikasi window yang benar-benar portabel.
Dan pada tahun-tahun berikutnya (1998-1999) lahirlah teknologi J2EE (Java 2 Enterprise Edition) yang berbasis J2SE yang diawali dengan servlet dan EJB kemudian diikuti JSP. Kelebihan Java di lingkungan network dan terdistribusi serta kemampuan multithreading mengakibatkan Java menjadi cepat populer di lingkungan server side.
Terakhir teknologi Java melahirkan J2ME (Java 2 Micro Edition) yang sudah diadopsi oleh Nokia, Siemens, SonyEricsson, Motorola, Samsung untuk menghasilkan aplikasi mobile baik games maupun software bisnis dan berbagai jenis software lain yang dapat dijalankan di peralatan mobile seperti ponsel.
3. Sejarah Perkembangan java
Bahasa pemrograman Java pertama lahir dari The Green Project, yang berjalan selama 18 bulan, dari awal tahun 1991 hingga musim panas 1992. Proyek tersebut belum menggunakan versi yang dinamakan Oak. Proyek ini dimotori oleh Patrick Naughton, Mike Sheridan, James Gosling dan Bill Joy, beserta sembilan pemrogram lainnya dari Sun Microsystems. Salah satu hasil proyek ini adalah maskot Duke yang dibuat oleh Joe Palrang.Pertemuan proyek berlangsung di sebuah gedung perkantoran Sand Hill Road di Menlo Park. Sekitar musim panas 1992 proyek ini ditutup dengan menghasilkan sebuah program Java Oak pertama, yang ditujukan sebagai pengendali sebuah peralatan dengan teknologi layar sentuh (touch screen), seperti pada PDA sekarang ini. Teknologi baru ini dinamai “*7″ (Star Seven).
Setelah era Star Seven selesai, sebuah anak perusahaan TV kabel tertarik ditambah beberapa orang dari proyek The Green Project. Mereka memusatkan kegiatannya pada sebuah ruangan kantor di 100 Hamilton Avenue, Palo Alto.
Perusahaan baru ini bertambah maju: jumlah karyawan meningkat dalam waktu singkat dari 13 menjadi 70 orang. Pada rentang waktu ini juga ditetapkan pemakaian Internet sebagai medium yang menjembatani kerja dan ide di antara mereka. Pada awal tahun 1990-an, Internet masih merupakan rintisan, yang dipakai hanya di kalangan akademisi dan militer.
Mereka menjadikan perambah (browser) Mosaic sebagai landasan awal untuk membuat perambah Java pertama yang dinamai Web Runner, terinsipirasi dari film 1980-an, Blade Runner. Pada perkembangan rilis pertama, Web Runner berganti nama menjadi Hot Java.
Pada sekitar bulan Maret 1995, untuk pertama kali kode sumber Java versi 1.0a2 dibuka. Kesuksesan mereka diikuti dengan untuk pemeritaan pertama kali pada surat kabar San Jose Mercury News pada tanggal 23 Mei 1995.
Sayang terjadi perpecahan di antara mereka suatu hari pada pukul 04.00 di sebuah ruangan hotel Sheraton Palace. Tiga dari pimpinan utama proyek, Eric Schmidt dan George Paolini dari Sun Microsystems bersama Marc Andreessen, membentuk Netscape.
Nama Oak, diambil dari pohon oak yang tumbuh di depan jendela ruangan kerja “bapak java”, James Gosling. Nama Oak ini tidak dipakai untuk versi release Java karena sebuah perangkat lunak sudah terdaftar dengan merek dagang tersebut, sehingga diambil nama penggantinya menjadi “Java”. Nama ini diambil dari kopi murni yang digiling langsung dari biji (kopi tubruk) kesukaan Gosling.
ASP
1. Mengenal ASP
ASP adalah singkatan dari Active Server Pages yang merupakan salah satu bahasa pemograman web
untuk menciptakan halaman web yang dinamis. ASP merupakan salah satu produk tekhnologi yang
disediakan oleh Microsoft. ASP diproses melalui web server dan hasil proses ini menghasilkan HTML
yang akan dikirimkan melalui browser.
ASP bekerja pada web server dan merupakan server side scripting. Berbeda dengan VBScript yang
bekerja pada client atau disebut juga client side scripting. Meskipun demikian ASP mengunakan
VBScript sebagai bahasa dasar untuk pemogramannya.
Karena bersifat server side scripting maka ASP dapat bekerja pada semua web browser berbeda dengan
client side scripting yang bekerja hanya tergantung pada browser. Sebagai contoh VBScript hanya bisa
dijalankan pada browser Internet Explorer dan tidak dapat dijalankan pada browser Netscape.
ASP sangat mudah dipelajari. Yang diperlukan hanyalah mengenal HTML dan VBScript. Dengan ASP
anda bisa membangun aplikasi web yang dinamis. ASP juga dikenal sangat populer bersaing dengan
PHP serta yang web language yang lainnya seperti Java Servlet, Cold Fusion, dll.
ASP diperkenalkan ke dunia pertama kali oleh Microsoft pada tanggal 16 Juli 1996, dan diberi nama
kode Denali. Beta version dirilis pada bulan November 1996, dan akhirnya ASP Version 1.0 secara
resmi dipasarkan ke publik pada tanggal 12 Desember 1996.
Microsoft terus mengembangkan ASP. Pada tahun 1998, Microsoft telah mengeluarkan software web
server yang terbaru, Internet Information Server 4.0 (IIS 4.0) yang berjalan pada Windows NT 4.0
dan Personal Web Server 4.0 (PWS 4.0) yang berjalan pada Windows ‘98. Software web server yang
baru ini dapat support ASP Version 2.0.
Dengan dirilisnya Windows 2000, maka Microsoft meluncurkan Internet Information Server 5.0 (IIS
5.0) dan versi terbaru ASP Version 3.0. IIS 5.0 sebenarnya lebih terintegrasi dengan Windows 2000
dalam satu paket sistem operasi.
ASP semakin dikenal luas tepatnya sejak maret 1997. ASP semakin populer karena mudah untuk
dipelajari. Tentunya masih banyak web programming language yang lainnya seperti PHP, Cold Fusion,
Java Servlet, dll yang tidak kalah populernya ASP.
Itulah sekilas tentang sejarah ASP dan pengenalannya. Marilah kita lanjutkan pada tahap berikutnya.
2. Web Dinamis
Di atas kita mungkin sudah dijelaskan sekilas mengenai ASP yang diciptakan untuk membuat halaman
web menjadi dinamis. Mungkin ada beberapa dari kita bertanya-tanya apa sih web yang dinamis ?
Secara gamblang web yang dinamis dan statis bisa dibedakan pada tampilannya. Jika kita melihat suatu
isi halaman web yang hanya berhubungan dengan halaman web yang lain maka kita bisa menyebut web
tersebut sifatnya statis. Kenapa statis ? Karena user hanya bisa melihat isi dokumen pada halaman web
dan jika diklik maka dokumen akan berpindah ke halaman web selanjutnya. Interaksi user dengan
browser hanya sebatas melihat informasi tetapi tidak bisa mengolah informasi yang dihasilkan.
Web statis biasanya hanya merupakan HTML yang diketik melalui teks editor yang disimpan dalam
bentuk .html atau .htm. Sedangkan web yang dinamis memungkinkan kita untuk berinteraksi dengan
menggunakan form sehingga kita bisa mengolah informasi yang ditampilkan.
3. Apa Yang Diperlukan Untuk Menjalankan ASP ?
Sekilas kita sudah dijelaskan mengenai ASP, server side scripting, client side scripting dan web dinamis
secara singkat. Mungkin kita sudah tidak sabar lagi untuk mencoba belajar ASP, tetapi sebelumnya kita
harus mengetahui bagaimana dan apa yang diperlukan untuk menjalankan ASP.
• Untuk memulai menulis bahasa pemograman ASP diperlukan minimal sebuah text editor atau
bisa juga web development tools yang lain seperti Visual Interdev, Homesite, Dreamweaver, dll.
• Web server yang support ASP. Tutorial ini menggunakan Internet Information Server (IIS
5.0) yang mensupport ASP Version 3.0, IIS 5.0 tersedia pada sistem operasi Windows 2000.
Jadi maka sebaiknya gunakan IIS 5.0 sebagai web server ASP pada tutorial ini. Sebenarnya
ASP juga bisa berjalan pada web server lain seperti Apache, Lotus, dll yang berjalan pada
sistem operasi non windows seperti Unix/Linux, dll. Contohnya adalah Chili!Soft ASP yang bisa di download di http://www.chilisoft.com dengan masa trial 30 hari.
• Untuk melihat dan melakukan test pada suatu halaman, kita tentunya memerlukan web browser.
Seperti yang sudah dijelaskan di atas bahwa ASP bisa berjalan pada semua browser. Dalam
tutorial ini penulis menggunakan Internet Explorer 6.0 SP1.
• Yang terakhir dan tidak kalah penting adalah anda harus mengetahui tag-tag HTML supaya bisa
mengikuti pelajaran ini dengan baik.
4. Instalasi Internet Information Service 5.0
Jika semuanya sudah disiapkan maka langkah selanjutnya adalah instalasi IIS 5.0. Bagi anda
menggunakan yang windows 95/98/NT anda bisa baca dokumentasinya akan tetapi sebaiknya dalam
tutorial ini anda menggunakan IIS 5.0 yang sudah tersedia dalam windows 2000 atau sistem operasi
windows yang terbaru semenjak tulisan ini dibuat yaitu Windows XP Professional. Bagi anda yang
menggunakan windows 2000 anda bisa lakukan langkah berikut untuk :
1. Buka control panel (Start – Settings – Control Panel) dan pilih icon Add/Remove Programs.
2. Pilih Add/Remove Windows Components yang terletak pada sebelah kiri.
3. Pilih Internet Information Services (IIS). Jika sudah dicheckbox maka IIS sudah terinstall
Jika belum maka check Internet Information Services (IIS) option kemudian klik details
4. Pilih semuanya untuk mendapatkan semua fungsi dan feature dari IIS. Pastikan option
FrontPage 2000 Server Extensions dicek jika ingin menggunakan Front Page 2000 atau
Visual InterDev sebagai web editor untuk ASP. Klik OK maka dialog box akan berpindah
ke sebelumnya. Geser scroll bar ke bawah, cek Script Debugger option. Script debugger
memungkinkan kita untuk melakukan debug pada script ASP kita.
5. Kemudian klik next maka sistem akan menginstruksikan kepada kita untuk memasukkan
Windows 2000 Installation CD ke dalam CDROM. Setup akan memakan waktu beberapa
menit untuk menyelesaikannya.
6. Setelah instalasi selesai maka buka windows explorer, maka folder C:\Inetpub sudah terbuat.
Berikut fungsi singkat masing-masing folder :
• \iisamples\homepage berisi ASP sample pages.
• \iisamples\sdk berisi subdirektori yang menyimpan ASP script yang
mendemonstrasikan beberapa ASP object dan komponen.
• \scripts isinya direktori kosong yang berguna untuk menyimpan script yang sudah
dibuat.
• \webpub isinya juga direktori kosong yang digunakan untuk feature Publish Wizard.
Hanya ada jika anda menggunakan Windows 2000 Professional Edition.
• \wwwroot direktori ini merupakan top folder untuk website anda. Ini menjadi
default web directory. Anda bisa membuat sub direktori di sini untuk membangun
website anda.
• \ftproot, \mailroot dan \nntproot merupakan direktori yang berisi ftp, mail dan
news service.
7. Anda bisa mentest apakah web server sudah terinstalasi dengan baik atau tidak. Oleh karena itu cobalah buka Internet Explorer. Ketik pada kolom address. http://localhost atau http://namakomputer
5. Virtual Directories
5.1 Mengenal virtual directories
Pada bagian di atas kita sudah belajar cara menginstalasi web server. Jika masih belum berhasil dalam
menginstalasi IIS 5.0, anda bisa menghubungi penulis untuk penyelesaian lebih lanjut. Sekarang mari
kita belajar bagaimana caranya untuk membuat virtual directories serta mengaturnya.
Virtual directories berguna untuk menampung file-file ASP/HTML kita yang akan dipublish ke dalam
suatu direktori web server. Berbeda dengan file-file .html atau .htm yang disimpan dalam suatu direktori
biasa seperti C:\My documents\mywebpage.html, tempat penyimpanan seperti ini disebut juga Physical
Directories.
Browser memang bisa menampilkan web page yang ada di physical directories akan tetapi halaman web
yang ditampilkan sebenarnya bukan melalui protokol HTTP seperti yang dipakai dalam standard internet
yang seharusnya. Pertimbangan lainnya adalah alamat yang akan digunakan untuk menampilkan
halaman web pada physical direktories sebab biasanya browser akan menampilkan web page pada web
server address berupa http:// sedangkan alamat pada physical directories adalah file://.
Oleh karena itu maka diperlukanlah virtual directories dalam web server yang berguna untuk
menampung file-file web page yang nantinya bisa digunakan browser untuk menampilkan web page
melalui protokol http yang sebenarnya.
Virtual directories ini bisa disimpan pada folder C:\inetpub\wwwroot. Jika misalnya kita membuat folder
C:\inetpub\wwwroot\test\ dan menempatkan file default.asp di folder test, maka syntax pengetikan pada browser adalah http://namakomputer/test/default.asp.
5.2 Membuat virtual directories
Pada dasarnya membuat virtual directories sangat mudah. Anda bisa mencoba membuatnya dan ikuti
langkah-langkah di bawah ini. Direktori ini akan digunakan terus selama kita berlatih ASP :
1. Buka windows explorer dan buat sebuah physical directory dan beri nama “LatihanASP” pada
folder C:\inetpub\wwwroot.
2. Selanjutnya kita buka IIS admin tools. Berikut cara membukanya : Start – Settings – Control
Panel – Administrative Tools – Internet Services Manager.
3. Arahkan kursor mouse pada Default Web Site kemudian klik kanan New – Virtual Directory.
Maka akan muncul dialog screen berjudul New Virtual Directory Creation Wizard, kemudian
klik Next.
4. Pada layar berikutnya ketik “LatihanASP” pada kotak alias dan kemudian klik Next untuk
melanjutkan.
5. Click Browse… button dan pilih direktori C:\inetpub\wwwroot\LatihanASP yang sudah dibuat
pada point 1. Kemudian klik Next.
6. Pastikan bahwa Read dan Run Scripts di cek supaya web page dapat ditampilkan. Kemudian
klik Next dan klik Finish.
7. Selesailah sudah kita membuat virtual directory dengan nama LatihanASP. Anda bisa
melakukan setting pada virtual directory yang sudah anda buat. Untuk melihat fungsi-fungsinya
secara singkat, anda bisa melangkah ke sub bab selanjutnya.
5.3 Setting Virtual Directories
Pada sub bab sebelumnya, kita sudah membuat sebuah virtual directory LatihanASP. Sekarang tinggal
bagaimana caranya kita melakukan setting virtual directory yang sudah kita buat.
Pada IIS admin tools, silahkan anda right click pada LatihanASP virtual directory dan pilih properties.
Memang terlalu banyak option yang bisa kita lakukan, akan tetapi kita belajar option penting yang sering
digunakan.
1. Application.
Pada contoh di atas application sudah dibuat. Jika masih kosong maka Create button akan
muncul, sebaliknya Remove button akan muncul. Application nantinya berguna bagi global.asa
yang akan dibahas pada bab selanjutnya.
2. Access permission.
• Script source access.
Jika dicek maka memungkinkan user mengakses source code script ASP kita. Script
source access membutuhkan option Read dan Write dicek.
• Read.
Jika option Read tidak dicek maka browser tidak akan bisa menampilkan web page
yang akan ditampilkan. Secara default option Read dicek.
• Write.
Jika option Write dicek maka memungkinkan user untuk membuat atau memodifikasi
file yang ada di dalam direktori.
• Directory browsing.
Option ini memungkinkan semua isi file atau folder dari sebuah virtual directory
ditampilkan di layar browser.
3. Execution Permissions.
• None.
Memungkinkan user hanya dapat mengakses file-file static seperti html files dan
gambar. Semua file yang berisi script tidak dapat diakses oleh user.
• Scripts Only.
Memungkinkan user untuk mejalankan script yang ada di direktori ini seperti ASP files
dan mengembalikan dalam bentuk HTML ke browser. Secara default option ini dicek
dan direkomendasikan supaya option scripts only saja yang dipilih.
• Scripts and Executeables.
Sebaiknya option ini jangan digunakan jika tidak benar-benar penting karena melalui
option ini user dimungkinkan untuk melakukan eksekusi file-file di dalam direktori ini.
6. Coba File ASP Anda
Pada beberapa sub bab sebelumnya kita telah sedikit mengenal sejarah ASP, melakukan instalasi IIS 5.0,
membuat virtual direktories. Nah sekarang tinggal selangkah lagi kita akan memasuki pelajaran inti
yaitu belajar membuat script ASP.
Web server sudah terinstall, virtual direktori sudah dibuat, kita juga sudah lihat hasil test browser yang
menunjukkan web server kita dapat bekerja dengan baik. Sekarang mungkin anda penasaran bagaimana
sih caranya mendemonstrasi file ASP yang sudah kita buat ?
Oleh karena itu mari ikuti langkah-langkah berikut untuk membuat syntax ASP yang sangat sederhana :
1. Buka file text editor apa saja seperti notepad. Atau bisa juga menggunakan web development
tools seperti homesite, visual interdev, dll. Terserah anda lebih senang menggunakan tools yang
mana.
2. Kemudian ketik saja code seperti di bawah ini :
<html>
<head>
<title>Testing Page</title>
</head>
<body>
<h1>Selamat Datang</h1>
Halo nama saya <% response.write "Johanes Gunawan" %><br>
Dan sekarang jam web server menunjukkan <%= Time %>
</body>
</html>
3. Mungkin selama mengetik, anda bertanya-tanya kira-kira apa kegunaan syntax response.write
dan time ? Serta apa artinya <% dan %> ? Hal ini akan dibahas pada bab selanjutnya, sekarang
silahkan simpan filenya ke dalam virtual directory (C:\inetpub\wwwroot\LatihanASP) dan beri
nama test.asp.
4. Silahkan buka browser anda, kemudian anda ketik pada kolom address http://namakomputer/latihanASP/test.asp.
5. Silahkan mencoba tekan refresh maka jam akan berubah sesuai dengan jam yang ada di sistem.
6. Untuk melihat hasil parsing asp yang berupa html dari web server, anda bisa pilih menu View –
Source Code, maka akan terlihat source code seperti gambar di bawah ini. Yang perlu anda
perhatikan adalah bahwa script ASP yang telah anda buat, tidak terlihat pada gambar di bawah,
hal itu karena ASP script diproses hanya di web server dan hasilnya akan dikembalikan dalam
bentuk tag-tag HTML yang kemudian ditampilkan oleh browser.
ASP adalah singkatan dari Active Server Pages yang merupakan salah satu bahasa pemograman web
untuk menciptakan halaman web yang dinamis. ASP merupakan salah satu produk tekhnologi yang
disediakan oleh Microsoft. ASP diproses melalui web server dan hasil proses ini menghasilkan HTML
yang akan dikirimkan melalui browser.
ASP bekerja pada web server dan merupakan server side scripting. Berbeda dengan VBScript yang
bekerja pada client atau disebut juga client side scripting. Meskipun demikian ASP mengunakan
VBScript sebagai bahasa dasar untuk pemogramannya.
Karena bersifat server side scripting maka ASP dapat bekerja pada semua web browser berbeda dengan
client side scripting yang bekerja hanya tergantung pada browser. Sebagai contoh VBScript hanya bisa
dijalankan pada browser Internet Explorer dan tidak dapat dijalankan pada browser Netscape.
ASP sangat mudah dipelajari. Yang diperlukan hanyalah mengenal HTML dan VBScript. Dengan ASP
anda bisa membangun aplikasi web yang dinamis. ASP juga dikenal sangat populer bersaing dengan
PHP serta yang web language yang lainnya seperti Java Servlet, Cold Fusion, dll.
ASP diperkenalkan ke dunia pertama kali oleh Microsoft pada tanggal 16 Juli 1996, dan diberi nama
kode Denali. Beta version dirilis pada bulan November 1996, dan akhirnya ASP Version 1.0 secara
resmi dipasarkan ke publik pada tanggal 12 Desember 1996.
Microsoft terus mengembangkan ASP. Pada tahun 1998, Microsoft telah mengeluarkan software web
server yang terbaru, Internet Information Server 4.0 (IIS 4.0) yang berjalan pada Windows NT 4.0
dan Personal Web Server 4.0 (PWS 4.0) yang berjalan pada Windows ‘98. Software web server yang
baru ini dapat support ASP Version 2.0.
Dengan dirilisnya Windows 2000, maka Microsoft meluncurkan Internet Information Server 5.0 (IIS
5.0) dan versi terbaru ASP Version 3.0. IIS 5.0 sebenarnya lebih terintegrasi dengan Windows 2000
dalam satu paket sistem operasi.
ASP semakin dikenal luas tepatnya sejak maret 1997. ASP semakin populer karena mudah untuk
dipelajari. Tentunya masih banyak web programming language yang lainnya seperti PHP, Cold Fusion,
Java Servlet, dll yang tidak kalah populernya ASP.
Itulah sekilas tentang sejarah ASP dan pengenalannya. Marilah kita lanjutkan pada tahap berikutnya.
2. Web Dinamis
Di atas kita mungkin sudah dijelaskan sekilas mengenai ASP yang diciptakan untuk membuat halaman
web menjadi dinamis. Mungkin ada beberapa dari kita bertanya-tanya apa sih web yang dinamis ?
Secara gamblang web yang dinamis dan statis bisa dibedakan pada tampilannya. Jika kita melihat suatu
isi halaman web yang hanya berhubungan dengan halaman web yang lain maka kita bisa menyebut web
tersebut sifatnya statis. Kenapa statis ? Karena user hanya bisa melihat isi dokumen pada halaman web
dan jika diklik maka dokumen akan berpindah ke halaman web selanjutnya. Interaksi user dengan
browser hanya sebatas melihat informasi tetapi tidak bisa mengolah informasi yang dihasilkan.
Web statis biasanya hanya merupakan HTML yang diketik melalui teks editor yang disimpan dalam
bentuk .html atau .htm. Sedangkan web yang dinamis memungkinkan kita untuk berinteraksi dengan
menggunakan form sehingga kita bisa mengolah informasi yang ditampilkan.
3. Apa Yang Diperlukan Untuk Menjalankan ASP ?
Sekilas kita sudah dijelaskan mengenai ASP, server side scripting, client side scripting dan web dinamis
secara singkat. Mungkin kita sudah tidak sabar lagi untuk mencoba belajar ASP, tetapi sebelumnya kita
harus mengetahui bagaimana dan apa yang diperlukan untuk menjalankan ASP.
• Untuk memulai menulis bahasa pemograman ASP diperlukan minimal sebuah text editor atau
bisa juga web development tools yang lain seperti Visual Interdev, Homesite, Dreamweaver, dll.
• Web server yang support ASP. Tutorial ini menggunakan Internet Information Server (IIS
5.0) yang mensupport ASP Version 3.0, IIS 5.0 tersedia pada sistem operasi Windows 2000.
Jadi maka sebaiknya gunakan IIS 5.0 sebagai web server ASP pada tutorial ini. Sebenarnya
ASP juga bisa berjalan pada web server lain seperti Apache, Lotus, dll yang berjalan pada
sistem operasi non windows seperti Unix/Linux, dll. Contohnya adalah Chili!Soft ASP yang bisa di download di http://www.chilisoft.com dengan masa trial 30 hari.
• Untuk melihat dan melakukan test pada suatu halaman, kita tentunya memerlukan web browser.
Seperti yang sudah dijelaskan di atas bahwa ASP bisa berjalan pada semua browser. Dalam
tutorial ini penulis menggunakan Internet Explorer 6.0 SP1.
• Yang terakhir dan tidak kalah penting adalah anda harus mengetahui tag-tag HTML supaya bisa
mengikuti pelajaran ini dengan baik.
4. Instalasi Internet Information Service 5.0
Jika semuanya sudah disiapkan maka langkah selanjutnya adalah instalasi IIS 5.0. Bagi anda
menggunakan yang windows 95/98/NT anda bisa baca dokumentasinya akan tetapi sebaiknya dalam
tutorial ini anda menggunakan IIS 5.0 yang sudah tersedia dalam windows 2000 atau sistem operasi
windows yang terbaru semenjak tulisan ini dibuat yaitu Windows XP Professional. Bagi anda yang
menggunakan windows 2000 anda bisa lakukan langkah berikut untuk :
1. Buka control panel (Start – Settings – Control Panel) dan pilih icon Add/Remove Programs.
2. Pilih Add/Remove Windows Components yang terletak pada sebelah kiri.
3. Pilih Internet Information Services (IIS). Jika sudah dicheckbox maka IIS sudah terinstall
Jika belum maka check Internet Information Services (IIS) option kemudian klik details
4. Pilih semuanya untuk mendapatkan semua fungsi dan feature dari IIS. Pastikan option
FrontPage 2000 Server Extensions dicek jika ingin menggunakan Front Page 2000 atau
Visual InterDev sebagai web editor untuk ASP. Klik OK maka dialog box akan berpindah
ke sebelumnya. Geser scroll bar ke bawah, cek Script Debugger option. Script debugger
memungkinkan kita untuk melakukan debug pada script ASP kita.
5. Kemudian klik next maka sistem akan menginstruksikan kepada kita untuk memasukkan
Windows 2000 Installation CD ke dalam CDROM. Setup akan memakan waktu beberapa
menit untuk menyelesaikannya.
6. Setelah instalasi selesai maka buka windows explorer, maka folder C:\Inetpub sudah terbuat.
Berikut fungsi singkat masing-masing folder :
• \iisamples\homepage berisi ASP sample pages.
• \iisamples\sdk berisi subdirektori yang menyimpan ASP script yang
mendemonstrasikan beberapa ASP object dan komponen.
• \scripts isinya direktori kosong yang berguna untuk menyimpan script yang sudah
dibuat.
• \webpub isinya juga direktori kosong yang digunakan untuk feature Publish Wizard.
Hanya ada jika anda menggunakan Windows 2000 Professional Edition.
• \wwwroot direktori ini merupakan top folder untuk website anda. Ini menjadi
default web directory. Anda bisa membuat sub direktori di sini untuk membangun
website anda.
• \ftproot, \mailroot dan \nntproot merupakan direktori yang berisi ftp, mail dan
news service.
7. Anda bisa mentest apakah web server sudah terinstalasi dengan baik atau tidak. Oleh karena itu cobalah buka Internet Explorer. Ketik pada kolom address. http://localhost atau http://namakomputer
5. Virtual Directories
5.1 Mengenal virtual directories
Pada bagian di atas kita sudah belajar cara menginstalasi web server. Jika masih belum berhasil dalam
menginstalasi IIS 5.0, anda bisa menghubungi penulis untuk penyelesaian lebih lanjut. Sekarang mari
kita belajar bagaimana caranya untuk membuat virtual directories serta mengaturnya.
Virtual directories berguna untuk menampung file-file ASP/HTML kita yang akan dipublish ke dalam
suatu direktori web server. Berbeda dengan file-file .html atau .htm yang disimpan dalam suatu direktori
biasa seperti C:\My documents\mywebpage.html, tempat penyimpanan seperti ini disebut juga Physical
Directories.
Browser memang bisa menampilkan web page yang ada di physical directories akan tetapi halaman web
yang ditampilkan sebenarnya bukan melalui protokol HTTP seperti yang dipakai dalam standard internet
yang seharusnya. Pertimbangan lainnya adalah alamat yang akan digunakan untuk menampilkan
halaman web pada physical direktories sebab biasanya browser akan menampilkan web page pada web
server address berupa http:// sedangkan alamat pada physical directories adalah file://.
Oleh karena itu maka diperlukanlah virtual directories dalam web server yang berguna untuk
menampung file-file web page yang nantinya bisa digunakan browser untuk menampilkan web page
melalui protokol http yang sebenarnya.
Virtual directories ini bisa disimpan pada folder C:\inetpub\wwwroot. Jika misalnya kita membuat folder
C:\inetpub\wwwroot\test\ dan menempatkan file default.asp di folder test, maka syntax pengetikan pada browser adalah http://namakomputer/test/default.asp.
5.2 Membuat virtual directories
Pada dasarnya membuat virtual directories sangat mudah. Anda bisa mencoba membuatnya dan ikuti
langkah-langkah di bawah ini. Direktori ini akan digunakan terus selama kita berlatih ASP :
1. Buka windows explorer dan buat sebuah physical directory dan beri nama “LatihanASP” pada
folder C:\inetpub\wwwroot.
2. Selanjutnya kita buka IIS admin tools. Berikut cara membukanya : Start – Settings – Control
Panel – Administrative Tools – Internet Services Manager.
3. Arahkan kursor mouse pada Default Web Site kemudian klik kanan New – Virtual Directory.
Maka akan muncul dialog screen berjudul New Virtual Directory Creation Wizard, kemudian
klik Next.
4. Pada layar berikutnya ketik “LatihanASP” pada kotak alias dan kemudian klik Next untuk
melanjutkan.
5. Click Browse… button dan pilih direktori C:\inetpub\wwwroot\LatihanASP yang sudah dibuat
pada point 1. Kemudian klik Next.
6. Pastikan bahwa Read dan Run Scripts di cek supaya web page dapat ditampilkan. Kemudian
klik Next dan klik Finish.
7. Selesailah sudah kita membuat virtual directory dengan nama LatihanASP. Anda bisa
melakukan setting pada virtual directory yang sudah anda buat. Untuk melihat fungsi-fungsinya
secara singkat, anda bisa melangkah ke sub bab selanjutnya.
5.3 Setting Virtual Directories
Pada sub bab sebelumnya, kita sudah membuat sebuah virtual directory LatihanASP. Sekarang tinggal
bagaimana caranya kita melakukan setting virtual directory yang sudah kita buat.
Pada IIS admin tools, silahkan anda right click pada LatihanASP virtual directory dan pilih properties.
Memang terlalu banyak option yang bisa kita lakukan, akan tetapi kita belajar option penting yang sering
digunakan.
1. Application.
Pada contoh di atas application sudah dibuat. Jika masih kosong maka Create button akan
muncul, sebaliknya Remove button akan muncul. Application nantinya berguna bagi global.asa
yang akan dibahas pada bab selanjutnya.
2. Access permission.
• Script source access.
Jika dicek maka memungkinkan user mengakses source code script ASP kita. Script
source access membutuhkan option Read dan Write dicek.
• Read.
Jika option Read tidak dicek maka browser tidak akan bisa menampilkan web page
yang akan ditampilkan. Secara default option Read dicek.
• Write.
Jika option Write dicek maka memungkinkan user untuk membuat atau memodifikasi
file yang ada di dalam direktori.
• Directory browsing.
Option ini memungkinkan semua isi file atau folder dari sebuah virtual directory
ditampilkan di layar browser.
3. Execution Permissions.
• None.
Memungkinkan user hanya dapat mengakses file-file static seperti html files dan
gambar. Semua file yang berisi script tidak dapat diakses oleh user.
• Scripts Only.
Memungkinkan user untuk mejalankan script yang ada di direktori ini seperti ASP files
dan mengembalikan dalam bentuk HTML ke browser. Secara default option ini dicek
dan direkomendasikan supaya option scripts only saja yang dipilih.
• Scripts and Executeables.
Sebaiknya option ini jangan digunakan jika tidak benar-benar penting karena melalui
option ini user dimungkinkan untuk melakukan eksekusi file-file di dalam direktori ini.
6. Coba File ASP Anda
Pada beberapa sub bab sebelumnya kita telah sedikit mengenal sejarah ASP, melakukan instalasi IIS 5.0,
membuat virtual direktories. Nah sekarang tinggal selangkah lagi kita akan memasuki pelajaran inti
yaitu belajar membuat script ASP.
Web server sudah terinstall, virtual direktori sudah dibuat, kita juga sudah lihat hasil test browser yang
menunjukkan web server kita dapat bekerja dengan baik. Sekarang mungkin anda penasaran bagaimana
sih caranya mendemonstrasi file ASP yang sudah kita buat ?
Oleh karena itu mari ikuti langkah-langkah berikut untuk membuat syntax ASP yang sangat sederhana :
1. Buka file text editor apa saja seperti notepad. Atau bisa juga menggunakan web development
tools seperti homesite, visual interdev, dll. Terserah anda lebih senang menggunakan tools yang
mana.
2. Kemudian ketik saja code seperti di bawah ini :
<html>
<head>
<title>Testing Page</title>
</head>
<body>
<h1>Selamat Datang</h1>
Halo nama saya <% response.write "Johanes Gunawan" %><br>
Dan sekarang jam web server menunjukkan <%= Time %>
</body>
</html>
3. Mungkin selama mengetik, anda bertanya-tanya kira-kira apa kegunaan syntax response.write
dan time ? Serta apa artinya <% dan %> ? Hal ini akan dibahas pada bab selanjutnya, sekarang
silahkan simpan filenya ke dalam virtual directory (C:\inetpub\wwwroot\LatihanASP) dan beri
nama test.asp.
4. Silahkan buka browser anda, kemudian anda ketik pada kolom address http://namakomputer/latihanASP/test.asp.
5. Silahkan mencoba tekan refresh maka jam akan berubah sesuai dengan jam yang ada di sistem.
6. Untuk melihat hasil parsing asp yang berupa html dari web server, anda bisa pilih menu View –
Source Code, maka akan terlihat source code seperti gambar di bawah ini. Yang perlu anda
perhatikan adalah bahwa script ASP yang telah anda buat, tidak terlihat pada gambar di bawah,
hal itu karena ASP script diproses hanya di web server dan hasilnya akan dikembalikan dalam
bentuk tag-tag HTML yang kemudian ditampilkan oleh browser.
Proses Pembentukan Sikap
Mengapa orang Jawa memiliki sikap ”kemayu, lembut, sopan dll” dan bertingkah laku yang sering kali berbeda dengan sikapnya ? Bagaimana proses pembentukan sikap itu sendiri ? Para Psikolog Sosial menyakini bahwa sikap adalah hasil dari proses belajar. Sebagian besar psikolog sosial memfokuskan perhatiannya pada bagaimana pembentukan sikap. Namun demikian hasil penelitian juga menunjukkan bahwa sikap dapat dipengaruhi oleh orang tua kepada anaknya yakni bersifat genetik (Baron, 2003).
Proses pembentukan sikap menurut Baron terjadi dengan sistem adopsi dari orang lain yakni melalui satu proses yang disebut proses pembelajaran sosial. Dalam proses inipun dilalui dalam beberapa proses lainnya antara lain :
1. Classical conditioning adalah Bentuk dasar dari pembelajaran di mana satu stimulus, yang awalnya netral menjadi memiliki kapasitas untuk membangkitkan reaksi melalui rangsangan yang berulang kali dengan stimulus lain. Dengan kata lain satu stimulus menjadi sebuah tanda bagi kehadiran stimulus lainnya (Robert A Baron, 2003). Dalam proses ini seorang anak yang awalnya biasa saja menyaksikan Ibunya bersikap marah terhadap suku bangsa tertentu namun karena sikap sang Ibu tersebut dilakukan berulang kali maka terjadilah proses classical conditioning pada diri sang anak. Sang anak yang awalnya netral menjadi ter-stimulasi untuk bersikap negatif seperti yang dilakukan Ibunya. Dalam hal ini anak memperlajari bagaimana bersikap dari orang terdekatnya.
2. Instrumental conditioning adalah Bentuk dasar dari pembelajaran di mana respon yang menimbulkan hasil positif atau mengurangi hasil negarif yang diperkuat (Robert A Baron, 2003). Dalam proses ini kita bisa mengambil contoh anak yang tidak memahami apa-apa tentang partai politik misalnnya maka akan bersikap sama dengan orang tuanya. Dalam perspektif behavior, tingkah laku sang anak adalah buah dari reinforcement. Dengan memberikan senyuman, pujian atau hadiah kepada anak yang telah melakukan dukungan kepada salah satu partai politik (padahal ia baru berusia 3 tahun) seperti yang menjadi dambaan orang tuanya maka akan membentuk sikap anak sama dengan sikap orang tuanya tersebut. Proses adopsi sikap seperti ini dinamakan instrumental condioning.
3. Pembelajaran melalui observasi adalah Salah satu bentuk belajar di mana individu mempelajari tingkah laku atau pemikiran baru melalui observasi terhadap orang lain (Robert A Baron, 2003). Proses ini terjadi hanya dengan memperhatikan tingkah laku orang lain. Contohnya seorang anak yang melihat ayahnya memukul Ibunya maka sikap dan perbuatan tersebut akan menurun pada anaknya meski sang ayah melarang anaknya melakukan kekerasan kepada siapapun. Dalam hal ini sang anak seringkali belajar apa yang dilakukan orang tuanya, bukan apa yang dikatakan oleh orang tuanya.
4. Perbandingan Sosial adalah Proses di mana kita membandingkan diri kita dengan orang lain untuk menentukan apakah pandangan kita terhadap kenyataan sosial benar atau salah (Robert A Baron, 2003). Dalam proses ini kita bisa melihat bagaimana anggota masyarakat menentukan siapa pemimpinnya dalam satu komunitas di pedesaan cenderung sama karena mereka memiliki kecenderungan untuk memperbandingkan diri mereka masing-masing dengan orang lain untuk menentikan apakah pandangan dan sikapnya terhadap siapa yang akan dipilihnya benar atau salah (Festinger, 1954). Dalam masyarakat desa berbeda pandangan dan sikap dengan lingkungannya akan anggap aneh dan tidak lazim dan bahkan mendapat resiko dikucilkan. Dalam banyak kasus, sikap terbentuk dari informasi sosial yang berasal dari orang lain, dan keinginan kita sendiri untuk menjadi serupa dengan orang yang kita sukai atau hormati.
Pertanyaannya adalah apakah setiap sikap kita akan menjelma menjadi perilaku kita ? Ternyata jawabnya tidak demikian. Dalam konteks masyarakat Indonesia yang dikenal dengan budaya ketimuran, banyak dari sikap kita tidak menjelma menjadi perilaku kita. Seperti misalnya sikap marah kita pada pimpinan di kantor karena sistem yang kita anggap tidak adil, tidak selamanya kita apresiasikan dalam perilaku marah. Atau contoh yang paling dekat adalah sikap kita mencintai makanan berlemak dan berkoresterol tinggi tidak serta merta membuat kita membabi buta ketika berhadapan dengan makanan tersebut. Argumennya beragam mulai dari ketakutan kita mengidap penyakit diabetes, jantung maupun untuk menjaga agar tubuh kita tetap ideal dan tidak mengalami kegemukan.
Bagaimana kita suka / tidak suka terhadap sesuatu dan pada akhirnya menentukan perilaku
kita.
kita.
Sikap:
- suka --> mendekat, mencari tahu, bergabung
- tidak suka --> menghindar, menjauhi
Definisi:
1. berorientasi kepada respon
: sikap adalah suatu bentuk dari perasaan, yaitu perasaan mendukung atau memihak
(favourable) maupun perasaan tidak mendukung (Unfavourable) pada suatu objek
2. berorientasi kepada kesiapan respon
: sikap merupakan kesiapan untuk bereaksi terhadap suatu objek dengan cara-cara
tertentu, apabila dihadapkan pada suatu stimulus yang menghendaki adanya respon.
: suatu pola perilaku, tendenasi atau kesiapan antisipatif untuk menyesuaikan diri dari
situasi sosial yang telah terkondisikan.
3. berorientasi kepada skema triadik
: sikap merupakan konstelasi komponen-komponen kognitif, afektif, dan konatif yang
saling berinteraksi dalam memahami, merasakan, dan berperilaku terhadap suatu objek
di lingkungan sekitarnya.
Secara sederhana sikap didefinisikan :
Ekspresi sederhana dari bagaimana kita suka atau tidak suka terhadap beberapa hal
Komponen atau Struktur Sikap
Menurut Mar’at (1984):
1. Komponen kognisi yang berhubungan dengan belief (kepercayaan atau keyakinan), ide,
konsep
--> persepsi, stereotipe, opini yang dimiliki individu mengenai sesuatu
2. Komponen Afeksi yang berhubungan dengan kehidupan emosional seseorang
--> menyangkut perasaan individu terhadap objek sikap dan menyangkut masalah emosi
3. Komponen Kognisi yang merupakan kecenderungan bertingkah laku
--> ”kecenderungan” : belum berperilaku
- Interaksi antara komponen sikap:
Menurut Mar’at (1984):
1. Komponen kognisi yang berhubungan dengan belief (kepercayaan atau keyakinan), ide,
konsep
--> persepsi, stereotipe, opini yang dimiliki individu mengenai sesuatu
2. Komponen Afeksi yang berhubungan dengan kehidupan emosional seseorang
--> menyangkut perasaan individu terhadap objek sikap dan menyangkut masalah emosi
3. Komponen Kognisi yang merupakan kecenderungan bertingkah laku
--> ”kecenderungan” : belum berperilaku
- Interaksi antara komponen sikap:
--> seharusnya membentuk pola sikap yang seragam ketika dihadapkan pada obejk
sikap.
sikap.
--> Apabila salah satu komponen sikap tidak konsisten satu sama lain, maka akan terjadi
ketidakselarasan
ketidakselarasan
--> akibat: terjadi perubahan sikap
Pembentukan Sikap
Faktor-faktor yang mempengaruhi pembentukan sikap:
1. Pengalaman pribadi
--> Dasar pembentukan sikap: pengalaman pribadi harus meninggalkan kesan yang
kuat
--> Sikap mudah terbentuk jika melibatkan faktor emosional
2. Kebudayaan
--> Pembentukan sikap tergantung pada kebudayaan tempat individu tersebut
dibesarkan
--> Contoh pada sikap orang kota dan orang desa terhadap kebebasan dalam
pergaulan
3. Orang lain yang dianggap penting (Significant Otjhers)
Faktor-faktor yang mempengaruhi pembentukan sikap:
1. Pengalaman pribadi
--> Dasar pembentukan sikap: pengalaman pribadi harus meninggalkan kesan yang
kuat
--> Sikap mudah terbentuk jika melibatkan faktor emosional
2. Kebudayaan
--> Pembentukan sikap tergantung pada kebudayaan tempat individu tersebut
dibesarkan
--> Contoh pada sikap orang kota dan orang desa terhadap kebebasan dalam
pergaulan
3. Orang lain yang dianggap penting (Significant Otjhers)
--> yaitu: orang-orang yang kita harapkan persetujuannya bagi setiap gerak tingkah laku
dan opini kita, orang yang tidak ingin dikecewakan, dan yang berarti khusus
dan opini kita, orang yang tidak ingin dikecewakan, dan yang berarti khusus
--> Misalnya: orangtua, pacar, suami/isteri, teman dekat, guru, pemimpin
--> Umumnya individu tersebut akan memiliki sikap yang searah (konformis) dengan
orang yang dianggap penting.
4. Media massa
orang yang dianggap penting.
4. Media massa
--> Media massa berupa media cetak dan elektronik
-->Dalam penyampaian pesan, media massa membawa pesan-pesan sugestif yang dapat
mempengaruhi opini kita
mempengaruhi opini kita
-->Jika pesan sugestif yang disampaikan cukup kuat, maka akan memberi dasar afektif
dalam menilai sesuatu hal ร hingga membentuk sikap tertentu
5. Institusi / Lembaga Pendidikan dan Agama
dalam menilai sesuatu hal ร hingga membentuk sikap tertentu
5. Institusi / Lembaga Pendidikan dan Agama
--> Institusi yang berfungsi meletakkan dasar pengertian dan konsep moral dalam diri
individu
individu
--> Pemahaman baik dan buruk, salah atau benar, yang menentukan sistem kepercayaan
seseorang
seseorang
--> hingga ikut berperan dalam menentukan sikap seseorang
6. Faktor Emosional
6. Faktor Emosional
--> Suatu sikap yang dilandasi oleh emosi yang fungsinya sebagai semacam penyaluran
frustrasi atau pengalihan bentuk mekanisime pertahanan ego.
frustrasi atau pengalihan bentuk mekanisime pertahanan ego.
--> Dapat bersifat sementara ataupun menetap (persisten/tahan lama)
--> Contoh: Prasangka (sikap tidak toleran, tidak fair)
Jumat, 16 September 2011
VB.NET
Microsoft Visual Basic .NET adalah sebuah alat untuk mengembangkan dan membangun aplikasi yang bergerak di atas sistem .NET Framework, dengan menggunakan bahasa BASIC. Dengan menggunakan alat ini, para programmer dapat membangun aplikasi Windows Forms, Aplikasi web berbasis ASP.NET, dan juga aplikasi command-line. Alat ini dapat diperoleh secara terpisah dari beberapa produk lainnya (seperti Microsoft Visual C++, Visual C#, atau Visual J#), atau juga dapat diperoleh secara terpadu dalam Microsoft Visual Studio .NET. Bahasa Visual Basic .NET sendiri menganut paradigma bahasa pemrograman berorientasi objek yang dapat dilihat sebagai evolusi dari Microsoft Visual Basic versi sebelumnya yang diimplementasikan di atas .NET Framework. Peluncurannya mengundang kontroversi, mengingat banyak sekali perubahan yang dilakukan oleh Microsoft, dan versi baru ini tidak kompatibel dengan versi terdahulu.
Visual Basic .NET 2002 (VB 7.0)
Versi pertama dari Visual Basic .NET adalah Visual Basic .NET 2002 yang dirilis pertama kali pada bulan Februari 2002. Visual Basic .NET 2002 merupakan sebuah bahasa pemrograman visual yang berbasis bahasa BASIC (sama seperti halnya Visual Basic 6.0, tetapi lebih disempurnakan dan lebih berorientasi objek), dan didesain untuk berjalan di atas Microsoft .NET Framework versi 1.0.
Versi 7.0 ini dirilis bersamaan dengan Visual C# dan ASP.NET. Bahasa C#, yang dianggap sebagai jawaban terhadap Java, mendapatkan perhatian yang lebih banyak dibandingkan dengan VB.NET yang kurang begitu banyak diulas. Hasilnya, sedikit orang di luar komunitas Visual Basic yang memperhatikan VB.NET. Versi pertama ini kurang mendapat sambutan yang bagus dari para programmer, dan pada saat itu, program berbasis Visual Basic 6.0 sedang marak-maraknya dibuat. Para programmer yang mencoba Visual Basic .NET untuk pertama kali akan merasakan bahwa Visual Basic .NET sangatlah berbeda dibandingkan dengan Visual Basic sebelumnya. Contoh yang paling mudah adalah runtime engine yang lebih besar 10 kali lipat dibandingkan Visual Basic 6.0, dan juga meningkatkan beban di memori.
Visual Basic .NET 2003 (VB 7.1)
Selanjutnya, pada bulan Maret 2003, Microsoft pun merilis lagi versi yang lebih baru dari Visual Basic .NET, Visual Basic .NET 2003. Versi ini berisi beberapa perbaikan dibandingkan dengan versi sebelumnya, dan aplikasi yang dibuatnya dapat berjalan di atas .NET Framework versi 1.1. Fitur yang ditambahkan adalah dukungan terhadap .NET Compact Framework dan mesin wizard upgrade VB6 ke VB.NET yang telah ditingkatkan. Peningkatan yang lainnya adalah peningkatan pada performa dan keandalan dari Integrated Development Environment (IDE) Visual Basic itu sendiri, dan juga runtime engine.
Visual Basic .NET 2003 tersedia dalam beberapa jenis cita rasa: Professional, Enterprise Architect dan Academic Edition. Khusus untuk Visual Basic .NET 2003 Academic Edition, versi tersebut didistribusikan secara gratis untuk beberapa sekolah di dalam setiap negara; versi Professional dan Enterprise Architect merupakan produk komersial.
Visual Basic 2005 (VB 8.0)
Setelah itu, Microsoft pun berkonsentrasi dalam mengembangkan Microsoft .NET Framework 2.0, dan tentunya alat bantu untuk membangun program di atasnya. Hingga pada tahun 2005, mereka pun merilis versi terbaru dari Visual Basic .NET, yang kali ini disebut dengan Visual Basic 2005 (dengan membuang kata ".NET"), bersama-sama dengan beberapa aplikasi pengembangan lainnya.
Untuk rilis 2005 ini, Microsoft menambahkan beberapa fitur baru, di antaranya adalah:
• Edit and Continue
Fitur ini sebelumnya terdapat di dalam Visual Basic, akan tetapi dihapus di dalam Visual Basic .NET. Dengan keberadaan fitur ini, para programmer dapat memodifikasi kode pada saat program dieksekusi dan melanjutkan proses eksekusi dengan kode yang telah dimodifikasi tersebut.
• Evaluasi ekspresi pada saat waktu desain
• Munculnya Pseudo-Namespace "My", yang menyediakan:
o Akses yang mudah terhadap beberapa area tertentu dari dalam .NET Framework yang tanpanya membutuhkan kode yang sangat signifikan.
o Kelas-kelas yang dibuat secara dinamis (khususnya My.Forms).
• Peningkatan yang dilakukan terhadap konverter kode sumber dari Visual Basic ke Visual Basic .NET.
• Penggunaan kata kunci (keyword) Using, yang menyederhanakan penggunaan objek-objek yang membutuhkan pola Dispose untuk membebaskan sumber daya yang sudah tidak terpakai.
• Just My Code, yang menyembunyikan kode reusable yang ditulis oleh alat bantu Integrated Development Environment (IDE) Visual Studio .NET.
• Pengikatan sumber data (Data Source binding), yang mampu mempermudah pengembangan aplikasi basis data berbasis klien/server.
Fungsi-fungsi yang tersebut di atas (khususnya My) ditujukan untuk memfokuskan Visual Basic .NET sebagai sebuah platform pengembangan aplikasi secara cepat dan "menjauhkannya" dari bahasa C#.
Bahasa Visual Basic 2005 memperkenalkan fitur-fitur baru, yakni:
• Bawaan .NET Framework 2.0:
o Generics
o Partial class, sebuah metode yang dapat digunakan untuk mendefinisikan beberapa bagian dari sebuah kelas di dalam sebuah berkas, lalu menambahkan definisinya di lain waktu; sangat berguna khususnya ketika mengintegrasikan kode pengguna dengan kode yang dibuat secara otomatis.
o Nullable Type
• Komentar XML yang dapat diproses dengan menggunakan beberapa alat bantu seperti NDoc untuk membuat dokumentasi secara otomatis.
• Operator overloading
• Dukungan terhadap tipe data bilangan bulat tak bertanda (unsigned integer) yang umumnya digunakan di dalam bahasa lainnya.
Visual Basic 9.0 (Visual Basic 2008)
Versi ini merupakan versi terbaru yang dirilis oleh Microsoft pada tanggal 19 November 2007, bersamaan dengan dirilisnya Microsoft Visual C# 2008, Microsoft Visual C++ 2008, dan Microsoft .NET Framework 3.5.
Dalam versi ini, Microsoft menambahkan banyak fitur baru, termasuk di antaranya adalah:
• Operator If sekarang merupakan operator ternary (membutuhkan tiga operand), dengan sintaksis If (boolean, nilai, nilai). Ini dimaksudkan untuk mengganti fungsi IIF.
• Dukungan anonymous types
• Dukungan terhadap Language Integrated Query (LINQ)
• Dukungan terhadap ekspresi Lambda
• Dukungan terhadap literal XML
• Dukungan terhadap inferensi tipe data.
• dukungan terhadap 'LINQ'
*1 :)
Kriiinggg!!kriinnggg….bel tanda masuk berbunyi,…langsung saja reni kaget dan cepat cepat masuk ke kelasnya. Lain halnya dengan dino yang masih bingung(mangkannya pegangan..he..) dikarenakan masih sibuk dan setia pada bajaj langganannya,.”bang jupri gak bisa lebih ngebut lagi apa bang??”.”waduh No…elu mah enak tinggal duduk manis,inget ini bajaj..bukan mortornya si siapa tuh??loreng…loreng…”Lorenzo bang..” dino membenarkan “abang sih taunya Cuma bajaj ajah…hehe…udah bang, lebih cepetan dikit yah..nie keburu masuk”..”ya…elo jangan meng khaina ya..nie gue tambah kecepatan ni”….bbbrrrrm….seketika dino kaget bukan main karena kecepatan bajaj bang jupri melebihi kecepatan waktu di bonceng valentine rossi(emang pernah??)..
Dan akhirya sampai juga Dino dengan rambut ala sarang burung di sekolah..”Bang,,makasih ya udah buat rambut saya bagus sekali”ucap dino dengan kesalnya pada bang jupri.”okee gue mah orangnya baik, udah elu kagak usah bayar”.”wah..beneran bang??makasih yee…”iye,..noh,pintu mau di tutup tuh…hihihi.secepat kilat dino menuju pintu gerbang sambil meniggalkan bang jupri yang balik tancep gas.”eeeiiitt,…pakk..jangan di tutup dulu, pangeran dino yang cakep nie biarkanlah masuk dulu”.dengan gontai pak satpam tak jadi menutup pintu gerbang.”dasar no..no…kebiasaan telat kamu,.pokoknya kalau besok telat,saya gak akan bukakan pintu buat kamu lagi,,. “Iye,iye pak..Makasih ye pak,semoga bapak mendapatkan pahala dari Allah,,ammiiieenn.sambil berlari dino meninggalkan pak satpam yang hanya menggeleng-gelengkan kepala saja.
Begitulah setiap harinya,Dino selalu saja dating terlambat ke sekolah.ada yang eneh,pikir Dino,tapi apa??dia masih sibuk mengingat-ingat sesuatu. Oh ya!!dia ingat,”kok tumben si musuh bebuyutannya,Reni si anak kaya gak dating terlambat ya??. Ah,bodo amat,tu cewek nyebelin abis. Dino nggak suka Reni,karena Dino menganggap cewek kaya itu cerewet plus ke pedean. Dasar,cewek ke pe dean,. pikirnya. “gaswat,sekarang kan pelajaranya Mr.kill”. secepat kilat Dino berlari ke kelasnya.
Ya anak-anak jadi begini rumusnya,.Tok,,tok,,tok,!!masuk,kata Mr kill,sebutan untuk bapak kilarso,guru fisika yang kelewat amit-amit jahatnya.”maaf pak,saya boleh duduk pak?.”ckck,duduk,duduk enak aja kamu main duduk aja,berkali-kali saya bilang kamu selalu saja telat,sekarang apa lagi alasan kamu??jemur cucian?? apa nunggu bajaj yang mogok??.”anu..anu pak..”anu apa maksud kamu kalau ngomong tuh yang jelas!!.saya tadi kesiangan bangun pak,jadi telat deh,di sambung dengan bajaj yang lama kan pak jalannya.”kamu itu..selalu banyak alasan,.saya tidak akan segan menghukum kamu kali ini,kamu saya hukum membersihkan seluruh halaman sekolah ini,sampai selesai”.pak,pak..saya mohon jangan pak,pinta Dino.”tidak ada toleransi dino!!!cepat kerjakan!!.
Dengan perasaan jengkel dino meninggalkan kelasnya dan pindah profesi jadi tukang sapu.jam istirahat pun datang..sambil berjalan dengan sahabatnya dian,reni lewat di depan dino yang sibuk bernyapu-nyapu ria.”oops,sory sepatu gue kotor ya..ya…yah udah pel juga ya pak cs..hahaha”.”eh cewek gila,loe gak usah cari gara-gara deh,emang sih gue tuh cakep,tapi gue sayangnya gak mau tuh ama cewek sok kayak loe..mentang-mentang orang kaya gak usah se enaknya sendiri..,ucap dino yang marah dan kesel banget karena kerjaannya diganggu.”eh,loe cowok kege eran amat sih,.gag usah sok kecakepan deh,..elo tuh terlalu pede tau gak!!”,lagian gue GAK SUKA AMA ELO,puas loe”.sambil meninggalkan tempat,reni ngomel ngomel,begitu juga dengan dino.”gue heran Ndy,tu cewek kok sensi amat ya ama gue,..padahal gue gak pernah tuh cari gara-gara ma tu cewek”.”mungin dia suka elo bro,tapi dia gak tau cara ngasih perhatian ke elo bro,cerocos Andy,temen dino.”idih elo aneh banget kalau mikir,pokoknya tu cewek super nyebelin buat gue”.”jangan gitu broo..ntar loe bisa jatuh cinta ma tu cewek baru tau rasa loe bro”.”braa broo braa broo aja loe Ndy..gak mungkin gue jatuh cinta ma cewek sok itu,udah,mending kita ke kantin aja cabut,..”oke broo”.
Dian gue sebel banget ma tu cowok,..sok gantengnya tu lho..bikin kesel,cakep juga nggak ajah sok kecakepan..huh.,dasar cowok nyebeliiiinnnn!!”.”udalah ren,gak usah di pikirin,ntar loe bisa jatuh cinta tuh ma si dino..hihihi,.”what??jatuh cinta??amit-amit deh gue jatuh cinta ma tu cowok,Jatuh ketimpa tangga iya,.”
Krriiiiiiiinng!!bel tanda pulang berbunyi…secepat kilat murid-murid keluar dari kelas masing-masing.”apa loe liat-liat??cetus reni pada dino”.”yee,.dasar cewek ke pedean,”.”eh elo tuh yang kecakepan”.”elo!!tungkas dino.”elo tuh nyebelin banget sih jadi cowok??,males gue di sini,pulang yuk dian,.”.”emang dari tadi mau pulang ini ren,jawab dian”.”bro,mending kita pulang sekarang,oke bro..cabut broo,ajak Andy,dino pun meng iyakan.
Sebenarnya reni adalah anak kaya tetapi sudah tak memiliki ibu,dari kecil hingga sekarang reni hanya tinggal dengan ayahnya, ibunya meninggal karena melahirkannya.sedangkan dino adalah anak kampung yang suka ngunyah permen karet dan suka nongkrong di pangkalan ojek..
Diiinnnooooooo!!....bangun!!nie udeh siang..seperti biasanya,dino jarang bangun pagi,.seperti reni yang suka telat bareng sama dino,dari sinilah kisah cinta mereka di mulai..”hoamm,..jam berapa sih mangnya nyak??tanya dion sambil masih nungging di atas kasurnya”.”taela..elu males banget jadi orang nie udah setengeh tujuh dino….”.hah??waduh..telat lagi nie gue..sambil loncat dari kasurnya.begitupun dengan reni yang suka telat,..”kriingg!!kringg!!jam weker reni bunyi.hooaamm,..jam berapa sih mangnya,kayaknya masih pagi banget…hoooaaaa!!setengah tujuh,.kayaknya gue salah atur jamnya deh..reni,reni bego’ banget sih elo..ucap reni menyalahkan dirinya sendiri.
“Pakkk!!pak satpam,..tolong jangan di tutup dulu pak”,pinta reni.”kamu itu..kebiasaan suka telat,gak bisa ntar saya yang di marahi lagi,.”pak,pak..tolonglah pak”.”tolong bukakan pintunya pak”..tiba-tiba muncul cowok keren seperti malaikat penolong reni,.wah,oke juga nie cowok..pikir reni..”saya yang tanggung jawab pak,ucap cowok itu.”bener ya,saya gak mau ikutan kalau di marahin”..”iya pak…”
Thanks ya..ucap reni pada cowok itu.”iya sama-sama,kenalin,.gue raka,kamu siapa??”..”gue reni..salam kenal ya…ngomong-ngomong elo anak baru ya?kok gue baru liat sekarang”,Tanya reni..”iya gue anak baru,pindahan dari Australi…”oh..kenapa pindah ke sini??”.gue disuruh ortu pindah ke sini..eh iya kamu kelas apa??,.tanya cowok itu.”gue kelas sebelas IPA 2..”.wah,sama,..gue juga kelas itu..ya udah barengan aja..”ya deh..jawab reni.
Lama-lama reni pun dekat dengan raka karena sering sms an dan telpon-telponan. Reni, ntar berangkat skul bareng gue ya…tunggu aja di rumah..ok sms dari raka,reni pun menjawab.. oke..gue tunggu dirumah ya..setelah siap-siap raka datang menjemput reni dengan motor kerennya.”hey..ini helmnya”.”okey..thanks..kata reni..begitulah mereka sering jalan berdua…
Hari-hari mereka lalui bersama…yang akhirnya membuat mereka berdua saling jatuh cinta,..tapi saying raka hanya mempermainkan reni saja,..
#BERSAMBUNG :)
Langganan:
Postingan (Atom)